Radar Berita Indonesia | Mabes Polri memberikan asistensi dalam penyidikan kasus polisi wanita (polwan) Briptu Fadhilatun Nikmah membakar suaminya yang juga seorang polisi di Mojokerto, Jawa Timur (Jatim).
Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Trunoyudo Wisnu Santiko menegaskan komitmen untuk memberantas...
Radar BI | Mabes Polri mengungkap bos narkoba jaringan internasional, Fredy Pratama masih berada di Thailand.
“Masih di sana, Thailand,” ujar Dittipidnarkoba Bareskrim Polri, Brigjen Mukti Juharsa kepada wartawan, pada hari Rabu (25/10/2023).
Mukti mengatakan, Fredy sulit dibawa ke Indonesia karena mertuanya...
Jakarta, Radar BI | Rocky Gerung dilabrak seorang wanita berkaus putih usai memenuhi panggilan Bareskrim Polri saat keluar dari gedung pemeriksaan di Mabes Polri ternyata bakal calon legislatif (Bacaleg) di dapil 3 Cianjur.
Terungkap jika wanita yang aksinya terekam kamera...
Jakarta, Radar BI | Kadivhubinter Mabes Polri Irjen Krishna Murti mengatakan pihaknya mendeteksi dugaan transaksi perdagangan ginjal terjadi di rumah sakit yang berada di bawah naungan pemerintah Kamboja.
“Tindak pidana jual beli ginjal ini terjadi di rumah sakit, yang secara otoritas...
Jakarta, Radar BI | Satgas Anti Mafia Bola Polri saat ini tengah melakukan penyelidikan terkait kasus dugaan praktik pungutan liar (pungli) yang terjadi dalam seleksi wasit sepak bola di Liga 1 dan Liga 2 Indonesia.
Kabag Penum Div Humas Polri, Kombes...
Jatim, Radar BI | Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Mabes Polri melakukan operasi senyap di Provinsi Jawa Timur, sejak hari Jumat (2/6/2023) hingga pada hari Minggu (4/6/2023).
Dalam operasi senyap tersebut 3 orang terduga teroris yang berhasil ditangkap oleh Densus...
Sumbar, Radar BI | Tim gabungan yang terdiri dari Dittipidter Bareskrim Mabes Polri bersama Ditreskrimsus Polda Sumbar dan jajaran Polres Pasaman Barat melakukan penertiban dan penegakan hukum di lokasi yang diduga melakukan aktifitas penambangan emas tanpa izin (PETI).
Penertiban penambangan emas tanpa...
Jakarta, Radar BI | Survei Indikator Politika menunjukan adanya peningkatan kepercayaan terhadap Polri oleh masyarakat. Survei yang dilakukan pada 11-17 April 2023 menunjukkan kepercayaan terhadap publik 73,2%.
“Publik trust Polri terus bergerak positif. Terbaru, angkanya kembali meningkat, menjadi 73,2 persen,” ujar...
Jakarta, Radar BI | Beberapa hari ini viral di media sosial (Medsos) anggota polisi di Jambi, Bripka Handoko membukakan pintu penjara karena melihat seorang ayah yang merupakan tahanan kasus pencurian ingin memeluk putrinya, namun terhalang oleh jeruji besi.
Dalam hal ini,...
Jakarta, Radar BI | Polri berhasil mengungkap tujuan pembelian senjata api ilegal oleh Anton Gobay, WNI yang ditangkap pihak Kepolisian Filipina pada beberapa waktu lalu. Tujuannya adalah ingin menjual senpi ilegal ke Papua karena melihat peluang penjualan yang menjanjikan.
"Tujuan...